AYOCIREBON.COM-- Cara daftar ulang seleksi PPPK 2022, bagi Guru honorer prioritas I tidak perlu membuat akun SSCASN BKN lagi untuk mendaftar seleksi PPPK 2022.
Lantas siapa saja guru honorer yang terdata pada pelamar prioritas I? Bagaimana cara daftar melalui akun SSCASN BKN?
Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyebutkan bahwa seleksi PPPK 2022 akan diproitaskan untuk guru honorer dan tenaga kesehatan non ASN.
Selain itu, tenaga honorer yang bekerja di instansi pemerintah serta memenuhi kriteria juga diperbolehkan untuk mengikuti seleksi PPPK 2022.
Mengapa seleksi PPPK 2022 pada tahun ini dipioritaskan untuk honorer saja?
Hal ini karena tenaga honorer akan dihapuskan pada November 2023 mendatang.
Baca Juga: Link Pendaftaran Seleksi PPPK 2022 Dibuka Melalui SSCASN BKN: Catat! Ini Link dan Cara Buat Akunnya
Keputusan tersebut tertuang dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen PPPK yang mewajibkan status kepegawaian di lingkungan Instansi Pemerintah terdiri dari dua jenis kepegawaian yaitu PNS dan PPPK sampai tanggal 28 November 2023.
Dalam peraturan tersebut disebutkan bahwa nantinya hanya akan ada dua jenis pegawai yaitu PNS dan PPPK.
Untuk mengikuti seleksi ini, seluruh pelamar termasuk guru honorer akan diarahkan ke portal resmi SSCASN BKN.
Berdasarkan Permenpan RB Nomor 20 Tahun 2022, guru honorer yang termasuk pada pelamar prioritas I tidak perlu membuat akun SSCASN BKN lagi.
Selain itu, pelamar yang telah memiliki akun pada seleksi tahun 2021 juga tidak perlu membuat akun SSCASN lagi.
Pelamar yang sudah memiliki akun dapat melakukan pemilihan berdasarkan kebutuhan PPPK JF guru yang sudah dibuka.
Baca Juga: Link Pendaftaran Seleksi PPPK 2022 Resmi SSCASN BKN Langsung Login - KLIK DI SINI
Artikel Terkait
Rekrutmen PPPK dan CPNS 2022 Dibuka, Cek 12 Butir Persyaratan Umum
bank bjb Kolaborasi dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Sejahterakan PPPK Melalui DPLK
Seleksi ASN 2022 Segera Dibuka, Khusus PPPK Guru dan Nakes, Berikut Jumlah Formasi yang Dibutuhkan
Seleksi PPPK Guru 2022 Segera Dibuka, Ini 3 Kategori Pelamar yang Diprioritaskan
Simak! 3 Mekanisme Seleksi PPPK Guru 2022 bagi Honorer dan Guru Non-ASN
Link Pendaftaran Seleksi PPPK 2022 Dibuka Melalui SSCASN BKN: Catat! Ini Link dan Cara Buat Akunnya
LINK Pendaftaran PPPK Guru 2022, Berikut Cara Bikin Akunnya, Klik di Sini!
Link Pendaftaran Seleksi PPPK 2022 Resmi SSCASN BKN Langsung Login - KLIK DI SINI
Ini Syarat Tambahan Bagi Pelamar Honorer Penyandang Disabilitas PPPK 2022 Untuk Jabatan Fungsional Guru
UPDATE 2022: Daftar Besaran Gaji PPPK sesuai Jabatan, Golongan dan Massa Kerja