Jadwal Vaksin Booster di Kabupaten Cirebon Hari Ini 20 Januari 2023, Bakal Digelar di Sini

- Jumat, 20 Januari 2023 | 09:20 WIB
Ilustrasi jadwal vaksin booster di Kabupaten Cirebon hari ini. (Pexels/Maksim Goncharenok)
Ilustrasi jadwal vaksin booster di Kabupaten Cirebon hari ini. (Pexels/Maksim Goncharenok)

PLERED, AYOCIREBON.COM – Simak jadwal vaksin di Kabupaten Cirebon hari ini untuk dosis vaksin 1, dosis vaksin 2, dan dosisi vaksin 3 atau vaksin booster.

Jadwal vaksin hari ini, Jumat 20 Januari 2023 di Kabupaten Cirebon dapat ditemukan di sejumlah puskesmas dan lokasi laiinnya pada beberapa kecamatan.

Jadwal vaksin di Kabupaten Cirebon hari ini yang menyediakan vaksin booster lengkap dengan persyaratannya adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Booster di Kota Cirebon Hari Ini 20 Januari 2023, Ada di Puskesmas Ini

1. Puskesmas Plered

Lewat akun Instagram Puskesmas Plered @pkmplered.official membuka layanan vaksinasi yang berlangsung pukul 08.00 WIB sampai selesai setiap Jumat.

Jenis vaksin yang disediakan oleh Puskesmas Plered berupa Pfizer untuk dosis 1, dosis 2, dan booster.

2. Puskesmas Karangsari

Baca Juga: Jadwal Vaksin di Indramayu Hari Ini 20 Januari 2023, Bakal Digelar di Sini

Lewat akun Instagram UPTD Puskesmas Karangsari @pkm_karangsari membuka layanan vaksinasi yang berlangsung pukul 08.00-11.00 WIB setiap Jumat.

Jenis vaksin yang disediakan oleh Puskesmas Karangsari berupa Pfizer untuk dosis 1, dosis 2, dan booster.

3. Puskesmas Mundu

Lewat akun Instagram UPTD Puskesmas Mundu @puskesmasmundu membuka layanan vaksinasi yang berlangsung pukul 08.00-12.00 WIB.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Cirebon, Indramayu, Majalengka, dan Kuningan Hari Ini, 20 Januari 2023, Cek di Sini

Halaman:

Editor: Gita Esa Hafitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini