AYOCIREBON.COM - Postingan putri Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, Trisha Eungelica Ardyadana Sambo, menjadi sorotan warganet.
Saat ini, kasus yang menyeret nama Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi sedang bergulir di pengadilan.
Saat Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi ditahan, anak-anak mereka memendam rindu.
Salah satunya adalah Trisha Eungelica Ardyadana Sambo, putri dari Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi.
Baca Juga: Momen Hangat Ferdy Sambo dan ART Susi Pelukan Mesra di Luar Ruang Sidang
Trisha Sambo pernah terlihat di media saat menemani ibunya Putri Candrawati menjenguk Ferdy Sambo pada awal penahannya.
Diketahui, wanita berusia 21 tahun ini sedang mengenyam pendidikan S1 Fakultas Kedokteran di Universitas Trisakti.
Pada Kamis (10/11/2022), Trisha terlihat mengunggah foto melalui akun Instagram pribadinya, @trisaeas.
Dalam unggahan tersebut terlihat foto dirinya bersama seorang laki-laki yang tidak lain adalah sosok sang ayah Ferdy Sambo.
Artikel Terkait
Bikin Geger! Mbak Rara Bagikan Momen saat Komunikasi dengan Arwah Brigadir J, Bahas Santet untuk Ferdy Sambo
Adzan Romer Eks Ajudan Ferdy Sambo Bongkar Ekspresi 'Tuannya' Usai Tembak Brigadir J
Momen Hangat Ferdy Sambo dan ART Susi Pelukan Mesra di Luar Ruang Sidang
Heboh Video Arwah Brigadir J Datang di Persidangan, Beri Tanda ke Kuasa Hukum Lewat Kejadian Ini
Febri Diansyah Tuding Brigadir J Punya Kepribadian Ganda, Psikolog Ini Kaget: Sudah Periksa Almarhum?