AYOCIREBON.COM-- Kabar gembira bagi pecinta Manhwa Webtoon Lookism yang akan dijadikan anime di Netflix.
Manhwa populer webtoon Lookism akan diangkat jadi anime ? benarkah ? Cek informasi lengkapnya di sini.
Ketahui semua hal yang perlu kalian ketahui seputar kabar Manhwa Lookism yang diangkat jadi Anime dan dimana kalian bisa menontonnya.
Melalui akun twitter @NetflixAnime studio animasi MIR (The Witch: Nightmare of the Wolf) yang mengarahkan realisasi proyek anime Lookism tersebut.
Cuitan tersebut diunggah pada tanggal 25 September 2022. Trailer Anime Lookism berdurasi 1 Menit telah tersebar di intenet dan media sosial twitter, memperlihatkan cuplikan pemeran utama Park Hyung-seok yang bertranformasi dari gendut menjadi tinggi dan tampan.
Boy band Korea Selatan ATEEZ disinyalir menjadi pengisi lagu tema seri anime Lookism.
Melansir readmanganews.com, Tanggal rilis anime lookism yang disutradarai oleh studio animasi Mir diumumkan pada 4 November 2022 di seluruh dunia di Netflix.
Sekadar informasi, anime ini diadaptasi dari webtoon Lookism, ditulis dan digambar oleh Park Tae-joon dan diterbitkan pada November 2014 di platform Naver Webtoon. Judul ini memiliki 414 Chapter sejauh ini dalam versi aslinya dan telah dilihat lebih dari 8,7 miliar kali di seluruh dunia.
Sinopsis Anime Lookism
Menjadi korban bullying di sekolah, kehidupan sehari-hari Park Hyung Seok benar-benar seperti neraka. Intimidasi, hinaan, ejekan dari semua orang diterimanya, untuk melarikan diri dari neraka ini, pemuda itu tidak punya pilihan selain meminta pindah sekolah kepada ibunya.
Baca Juga: Jadwal Tayang dan Link Nonton Streaming The Law Cafe apakah di LK21 atau Dramaqu?
Karena itu, dia bertekad untuk membuat awal yang baru, dia pindah ke Seoul dan mendaftar di sekolah baru. Namun, sesaat sebelum dia kembali ke sekolah, sebuah peristiwa luar biasa akan mengubah jalan hidupnya untuk selamanya.
Manhwa Lookism sendiri populer di Indonesia, hal ini dapat dilihat dari antusiasme pembaca yang selalu mencari kabar dan link baca terbaru manhwa Lookism setiap minggunya.
Artikel Terkait
Bocoran Jawaban Katla Hari ini 26 September 2022, Berhubungan dengan Permainan Tradisional
Daftar 10 Finalis Kontestan Indonesian Got Talent 2022 yang Bakal Tampil Babak Road To Grand Final Malam Ini
Jadwal Vaksin di Indramayu Hari Ini 26 September 2022, Bisa Dapat Minyak Goreng 1 Liter
Jadwal Vaksin Booster di Kota Cirebon Hari Ini 26 September 2022 Bakal Berlangsung di Puskesmas Ini
Link Download dan Nonton Streaming Film Miracle in Cell No 7 versi Original Korea, Pengganti LK21 dan Indoxxi
4 Langkah Mudah Vote Indonesia Got Talent 2022, Pilih Jagoanmu Agar Tak Tereliminasi
Ramalan Zodiak Hari Ini Senin, 26 September 2022: Taurus Buka Matamu, Gemini Dapat Kejutan Menyenangkan
Peruntungan 12 Zodiak Senin, 26 September 2022: Capricorn Butuh Strategi yang Baik, Cancer Manfaatkan Peluang
Kawasan Hutan Gunung Ciremai Kembali Terbakar, 100 Orang Dikerahkan untuk Pemadaman
Kisi-Kisi Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Kelas 10 SMA Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Lengkap Semester 1