Live Streaming BWF World Championships 2022 Hari Ini dan Jadwal Main Wakil Indonesia, MINIONS COMEBACK!

- Rabu, 24 Agustus 2022 | 05:47 WIB
Minions saat latihan menjelang laga BWF World Championships 2022 (Instagram/badminton.ina)
Minions saat latihan menjelang laga BWF World Championships 2022 (Instagram/badminton.ina)

AYOCIREBON.COM -- Ajang BWF World Championships 2022 hari ini, Rabu, 24 Agustus 2022 telah memasuki hari ketiga yang akan menyajikan babak penyisihan 32 besar.

Laga BWF World Championships 2022 dapat disaksikan secara live streaming lewat platform digital maupun stasiun televisi yang menyiarkan langsung dari Tokyo Metropolitan Gymnasium, Jepang.

Akan ada sejumlah wakil Indonesia yang bertanding di babak 32 besar di laga BWF World Championships 2022 hari ini, termasuk sektor ganda putra yang akan diisi oleh Minions, Daddies, dan kawan-kawan.

Baca Juga: Download Laut Bercerita PDF EPUB Leila S. Chudori Legal? Sinopsis Beserta Review Bikin Pembaca Kehilangan

Sementara itu, lima wakil Indonesia di penyisihan hari kedua BWF World Championships 2022 berhasil lolos ke 16 besar dengan hasil yang dapat dilihat lewat link di sini

Berikut hasil drawing BWF World Championships 2022 dan jadwal main wakil Indonesia Rabu, 24 Agustus 2022 yang akan berlangsung pada pukul 09.00 waktu setempat atau 07.00 WIB.

LAPANGAN 1
[FB4] Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Hiroki Okamura/Masayuki Onodera

LAPANGAN 2
[FB12] Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri vs Alexander Dunn/Adam Hall

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Hari Ini, Rabu 24 Agustus 2022 Ada Film My Stupid Boss

LAPANGAN 3
[FB3] Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela vs Robin Tabeling/Selena Piek

[FB5] Ribka Sugiarto/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai

LAPANGAN 4
[FB4] Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Jaromir Janacek/Tomas Svejda

[FB5]
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Lucas Corvee/Ronan Labar

Seperti diketahui, BWF World Championships 2022 merupakan turnamen bulu tangkis level Grade 1 yang akan memperebutkan tempat di laga BWF World Tour Finals di Guangzhou, Cina pada 14 Desember 2022.

Halaman:

Editor: Gita Esa Hafitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Aktor Heo Dong Won Umumkan Tanggal Pernikahannya

Kamis, 16 Februari 2023 | 12:19 WIB