Kunci Jawaban Soal IPA Kelas 9 SMP MTS Halaman 205, Aktivitas 4.2 Interaksi Dua Benda Bermuatan

- Selasa, 15 Maret 2022 | 09:41 WIB
Kunci Jawaban Soal IPA Kelas 9 SMP MTS Halaman 205, Aktivitas 4.2 Interaksi Dua Benda Bermuatan (dok. Kemdikbud)
Kunci Jawaban Soal IPA Kelas 9 SMP MTS Halaman 205, Aktivitas 4.2 Interaksi Dua Benda Bermuatan (dok. Kemdikbud)

AYOCIREBON.COM – Berikut kunci jawaban soal mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 9 SMP MTS halaman 205, Aktivitas 4.2.

Kali ini, kunci jawaban soal IPA yang akan dibahas dalam artikel ini berkaitan dengan interaksi dua benda bermuatan terhadap jaraknya materi Listrik Statis dalam Kehidupan Sehari-hari.

Adapun kunci jawaban soal IPA kelas 9 SMP MTS ini terdapat pada buku Ilmu Pengetahuan Alam kurikulum 2013 revisi 2017 terbitan Kemdikbud.

Sebagai alternatif, kunci jawaban soal ini dapat digunakan setelah menemukan kesulitan saat menjawab sendiri.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal PAI Kelas 9 SMP MTS Halaman 231 Nomor 4-5, Akikah dan Kuban

Di samping itu, artikel kunci jawaban soal IPA kelas 9 ini juga dapat menjadi bahan pembanding dalam memeriksa tugas yang telah diselesaikan.

Adapun kunci jawaban kunci jawaban soal IPA Kelas 9 SMP MTS halaman 205 mengenai interaksi dua benda bermuatan terhadap jaraknya materi Listrik Statis dalam Kehidupan Sehari-hari adalah sebagai berikut ini.

Perhatikan alternatif jawaban hasil pengamatan di atas!

Alternatif Jawaban Diskusi
1. Semakin besar jarak kedua balon, maka gaya tolaknya semakin kecil, hal ini dibuktikan dengan simpangan kedua balon kecil.

Baca Juga: Lirik Lagu Hati-Hati di Jalan Tulus, Kukira Kita Akan Bersama Viral di Instagram

Sebaliknya, semakin kecil jarak kedua balon, maka gaya tolaknya semakin besar, hal ini dibuktikan dengan simpangan kedua balon besar.

2. Semakin lama waktu yang digunakan untuk menggosok balon, maka muatan listrik menjadi semakin besar.

Hal ini yang memengaruhi besarnya gaya tolak kedua balon yang ditunjukkan dengan besarnya simpangan kedua balon tersebut saat didekatkan.

Alternatif Kesimpulan
Semakin besar jarak dua benda yang bermuatan, gaya tolak-menolak atau gaya tarik-menariknya semakin kecil.

Halaman:

Editor: Gita Esa Hafitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini