AYOCIREBON.COM -- Fenomena gerhana bulan total di Indonesia akan terjadi dalam waktu dekat dan dapat disaksikan secara langsung.
Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) memprediksi akan terjadinya fenomena langit langka, yakni gerhana bulan total di Indonesia.
Menurutnya, gerhana bulan total adalah fenomena astronomis ketika seluruh permukaan Bulan memasuki bayangan inti (umbra) Bumi.
Baca Juga: Niat Sholat Gerhana Bulan, Latin dan Terjemahan beserta Tata Cara Sholat Gerhana 2 Rakaat
Penyebab terjadinya gerhana bulan total yakni konfigurasi antara Bulan, Bumi dan Matahari membentuk garis lurus.
Gerhana bulan total kali ini diprediksi akan terjadi pada 8 November 2022 dengan durasi total selama 1 jam 24 menit 58 detik dan durasi umbral (sebagian + total) selama 3 jam 39 menit 50 detik.
Melansir dari situs LAPAN, lebar gerhana bulan total kali ini sebesar 1,3589 dengan jarak pusat umbra ke pusat Bulan sebesar 0,2570. Gerhana ini termasuk ke dalam gerhana ke-20 dari 72 gerhana dalam Seri Saros 136 (1680-2960).
Lantas, di mana gerhana bulan total dapat disaksikan di Indonesia? Lalu, kapan waktu yang tepat untuk melihat fenomenan langit langka ini?
Baca Juga: Heboh Putri Candrawathi dan Kuat Maruf Lakukan Hubungan Tak Senonoh di Ruang Kosong, Ini Faktanya
Berikut daftar daerah dan waktu terjadinya gerhana bulan total esok hari di Indonesia yang dapat diamati secara langsung.
Awal Penumbra (P1)
15.02.17 WIB / 16.02.17 WITA / 17.02.17 WIT : Seluruh Indonesia TIDAK DAPAT TERAMATI
Awal Sebagian (U1)
Baca Juga: Cara Mudah Sembunyikan Status Online WhatsApp dari Bos Kamu
Artikel Terkait
Daftar dan Lokasi Pemantauan Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021
Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021 Bertepatan dengan Hari Raya Waisak
Waktu Gerhana Bulan Total pada Rabu 26 Mei 2021
8 Fakta Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021
Bacaan Doa Ketika dan Setelah Terjadi Gerhana Bulan Total Malam Ini 26 Mei
Gerhana Bulan Total, Masyarakat di Pesisir Pantai Diminta Waspada
7 Fase Gerhana Bulan Total / Super Blood Moon Rabu 26 Mei 2021
25 Link Live Streaming Gerhana Bulan Total 26 Mei 2021, Bisa Diamati dari Aceh Hingga Papua
Tinggi Gelombang Perairan Cirebon Naik Pasca Gerhana Bulan Total, Kabupaten Cirebon Berpeluang Cerah Berawan
Gerhana Bulan Total Bakal Terjadi di Indonesia, Ini Daftar Wilayah yang Bisa Lihat Secara Langsung