AYOCIREBON.COM - Aksi Denise Chariesta membongkar hubungan gelapnya dengan sosok RD menuai kritikan dari berbagai pihak.
Diketahui beberapa waktu lalu Denise Chariesta mengungkapkan bahwa dia menjalin hubungan gelap dengan sosok RD.
RD disebut-sebut sebagai pengusaha yang juga merupakan seorang suami dari presenter terkenal.
Denise Chariesta mengaku dirinya menjadi pelakor selama empat tahun.
Baca Juga: Tak Perlu Hapus Foto atau Uninstal Aplikasi, Ini Cara Mudah Atasi Memori HP Penuh
Pengacara bernama Elida Netty mengingatkan Denise Chariesta soal hukuman menjadi seorang pelakor.
Elida Netty yang menyebut aksi seorang perebut laki orang (pelakor) bisa dihukum 1 tahun penjara.
Hal ini dikatakan oleh Elida Netty yang merasa aneh dengan apa yang dilakukan Denise Chariesta yang menyebut dirinya seorang pelakor.
Kata dia, seorang Denise Chariesta terlalu berani menghina orang seolah-olah dia kebal hukum.
Padahal kata Netty apa yang dilakukan Denise ini memiliki dampak hukum bahkan sampai ancaman penjara.
Seperti pengakuan Denise Chariesta yang merasa menjadi pelakor juga bisa terancam hukuman 1 tahun penjara dan denda belasan juta rupiah.
"Dia berani merendahkan dirinya sebagai pelakor, bukan kita yang ngomong, tapi dia sendiri yang ngmong pelakor, kalau maling ada sebab akibat mungkin kesusahan eknomi, tapi kalau pelakor perbuatan yang disengaja itu undang-undang 79 ayat 1, hukuman 1 tahun penjara dan denda 15 juta itu undang-undang pelakor," kata Elida Netty dilansir dari youtube cumicumi, dikutip pada Sabtu (22/10).
Kata dia undang-undang pelakor dan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) sama. Pihaknya sudah sempat mengecek soal aturan tersebut.
Artikel Terkait
Tak Buat Ayu Dewi Hancur, Isu Perselingkuhan RD dengan Denise Chariesta Justru Bawa Rezeki Nomplok, Kok Bisa?
Setelah Celine Evangelista, Denise Chariesta Seret Nama Luna Maya, Ada Kaitannya dengan Sosok R?
Bungkam Tudingan Denise Chariesta, Ayu Dewi dan Celine Evangelista Pamer Kedekatan, Kompak Bikin Konten Tiktok
Denise Chariesta Tak Takut Video Aneh-anehnya Tersebar, Sudah Tahu Siapa yang Harus Tanggung Jawab: RD
Artis Senior Ini Diduga Lindungi RD, Denise Chariesta Tak Takut, Justru Heran: Predator Dilindungi Kapan Sadar